DAUN MENIRAN(phyllamtus niruri linn)
Daun ini banyak di kenal dengan
rumput gendong anak.Tanaman herbal meniran ini termasuk tanaman batang
basah.Dengan daya hidupdalam kurun waktu 1 tahun.Tidak berbulu,acapkali
berbatang banyak dan kuat tidak bundar.Dengan warna batang hijau.Dengan tinggi
batang 30-40 cm,biasa tumbuh liar dan tidak di pelihara.Biasanya tanaman ini
tumbuh di tempat banyak batunya dan di padang rumput.Tumbuh baik di daerah
dengan ketinggian sampai 100 m di atas permukaan laut.
Ciri-ciri tanaman herbal meniran:Batang
:Batang basah dengan warna kulit batang hijau.tinggi hinga 30-40.Bunga tumbuh
bunga diketiak daun,bersaling 2baris disetiap dhannya .Hingga kelihatanseakan-akan
hanya stu daun bersirip.pada pangkal anak daun terdapat daun pelindung 2
selaput.Bunga betina adalah tunggal,beradadipangkal,sedangkan bunga jantan berduaatau
bertiga diujung dahan. Buah,bentuk buah meniran ini adalah kotak.berduri tempel
pendek berkatup 3,buah pecah dan rata.Kulit sari dari tanaman herbalmeniran ini
mempunyai tambahan.Anak daun,berbulu pendek.Kandungan zat berkhasiat dalam
tanaman meniran:Mengandung phylltina:beracun kuat,terutama terhadap susunan
saraf pusat.Kalium:kandungan ini terdapat padapohon meniran yang masih
segar.Zat penyamak.Mineral dan damar.
Manfaat dan kegunaan tanaman
herbal meniran,untukk obat herbal:
1.Untuk pengobatan sakit kuning
atau hepatitis:Ambil 16 tanaman meniran , dan gunakan 2 gelas air susu.Cuci
bersih tanaman meniran dengan menggunakan air.Rebus dengan air susu sebanyak 2
gelas.Didih kan hingga tersisah 1gelas.Saring air rebusan tersebut dan minum
sekaligus.Dilakukan setiap hari hingga sembuh.
2.Mengobati maleria:gunakan 7
buah tanaman meniran ,5 biji bunga cengkeh dan sepotong kayu manis.bersihkan
seluruh bahan dengan dicucu,kemudian tumbuk semua hingga halus,rebus seluruhnya
dengan 2gelas air.Didihkan hingga sisah 1 gelas.Saringlah dan minumlah 2 kali sehari.
3.Pengobatan demam:Gunakan
tanaman herbal meniran sebanyak 3-7 buah,cuci bersih tanaman tersebut dan seduh
dengan air panas.Saring dan minumlah sekkaligus.
4.Mengobati batuk:Ambil tanaman
herbal meniran sebanyak 2-7 buah.Cuci bersih dengan aiar.tumbuk halus dan rebus
dengan 3 sendok makan air.Hasil rebusan campur dengan madu secukupnya ,aduk
merata dan minum sekaligus.Minum setiap hari 2 kali.
5.Disentri:Gunakan tanaman herbal
meniran sebanyak 17 tanaman.Cuci bersih tanaman tersebut.Rebus dengan segelas
air hingga mendidih,Sring dan minumlah sebanyk 2 Kli sehari pagi dan sore.
6.Luka karena koreng:G unakan
tanaman herbal meniran sebanyak 9-15 buah.Cuci dengan air.Tumuk halus tanaman
tersebut dan rebus denganceret.Air rebus digunakan untuk mandi.
7.Dan beberapa pengobatan lain
dengan bahan dasar meniran ditambah beberapa
tanaman herbal lain.Antari lain:Jerawat,luka bakar4 kena api dan haid yang
berlebihan .dengan bahan tambahan antara lain,kunyit,temuawak dan tajan.
8.bisul di kelopak mata,cara
pengelolahan:rebuslah herbal daun mineran segar secukupnya menggunakan 1 gelas
air biarkan dingin dan saring air
rebusan gunakan air ini untuk mencuci mata dengan memakai gelas khusus
sebaiknya di lakukan tiga kali sehari.
9.manfaat daun meniran sebagai
obat rabun senja,cara pengelolahan :cuci
bersih15-30gram herbal daun mineran segar dan tambahkan hati ayam
secukupnya.semua bahan dimasak dan dimakan 2 kali dalamsehari.
10.disentri cara pengolahan
:rebuslah sebanyak 30-60gram herba mineran segar menggunaka 3 gelas air dan
biarkan hingga tersisa 1 gelas.biarkan mendingin dan saringlahair rebusan
kemudian diminum sekali gus.sebaiknya di komsumsi 1 -2 kali sehari.
11.pelarut seni,kencing
batu,kencing nanah.nyeri ginjal,demam dan menceret.caran pengelolahan :cuci
bersih sebanyak 10 gram herbal daun mineran segar rebuslah menggunakan 2 gelas
air selama kira-kira 25 menit,biarkan mendingin kemudian sariang air
rebusan,kemudian airnya diminum pada pagi hari dan sore hari atau dua kali
sehari.
Terus berkarya.
BalasHapusBagus
BalasHapus